Apa itu Blue Archive

                                                

 

Blue Archive


 
 
 

    Blue Archive adalah game semi novel yang bertema kan sekolah, di game ini menceritakan pemain menjadi seorang sensei "Guru" yang harus mendidik dunia pendidikan yang kacau balau dimana semua murid saling berperang, memperebutkan wilayah kekuasaan, pasar gelap, dan ras ras iblis dan manusia yang bersembunyi bersama. Gameplay game ini ada dua, yaitu semi novel yang menceritakan alur cerita dari semua game, dan gameplay saat perang dengan mode chibinya yang lucu, game ini juga termasuk game P2W "pay to win" karena untuk mendapatkan karakter bagus / meta di haruskan untuk gacha karakter, tapi bisa juga mendapatkan proxygem dari melakukan quest untuk gacha.
 
    Game ini dirilis pada tahun 2021, lebih tepatnya 4 Februari 2021, game ini di buat oleh "Nexon Games" Game ini dirilis pertama di Jepang dan seluruh dunia pada tahun yang sama oleh "Nexon". "Nexon" juga termasuk pengembang game besar, contoh game yang telah di buat / di kembangkan "Nexon" sebagai berikut:

1. Arsip Biru
2. Kotak tema maple
3. Studio Nexon serangan balik
      
    Dan masih banyak lagi.
 
 
 



 

Comments

Post a Comment

Popular posts from this blog

Cara Dragon strike di genshin impact

Apa itu Genshin Impact